Cara Mudah Mendapat Email Gratis dari Google


Bila sebelumnya kita membagikan cara agar dapat memiliki akun Microsoft yang berdomain @outlook.co.id, sekarang kamu harus juga punya email dari Google. Yap, apalagi kalo bukan yang berdomain @gmail.com.

Kenapa harus memiliki lebih dari satu email?

Sebenarnya banyak alasan untuk menyebutkannya, tetapi pada dasarnya kamu harus bisa membagi atau membatasi mana email untuk bekerja, mana email untuk shooping, mana email untuk klien, mana email untuk akun sosial media dan banyak lagi.

Untuk itu, setidaknya kamu harus memiliki 2-3 email yang berbeda fungsi. Dan pastinya, lebih terlihat professional dong 😎.

Jadi mari kita mulai cara pengeksekusian akun gratis ini.

Step By Step

  • Jalankan browser dan pergi ke website http://gmail.com atau http://mail.google.com dan pilih Create account. 
  • Isi data sesuai yang kamu inginkan, bila sudah tekan tombol next step dan I AGREE
     
  • Dan taraaa, jadilah sudah akun Google kamu. Tekan tombol Continue to Gmail yang nantinya kamu akan di demonstrasikan penggunaan lengkap di Gmail.

Selain kamu dapat layanan email, kamu juga dapat menikmati layanan Google lainnya seperti Google Maps, Youtube, Blogger, Google Drive, Google Photos, Google Playstore, Google Chrome dan banyak lagi yang bisa kamu eksplore sendiri.

Mungkin nantinya kita juga akan membagikan lebih banyak tips dan trik menggunakan layanan tersebut, jadi tetap staytune yah boys 🤓.

Posting Komentar

0 Komentar